Bidadari Surga Pun Cemburu Kepadamu

Compare

Description

Dalam sebuah hadits, Rasulullah menyebutkan bahwa sesungguhnya wanita di dunia lebih utama daripada bidadari surga. Bagaimana bisa? Karena amalan-amalan yang dilakukan para wanita tersebut semasa hidup mereka, seperti shalat, puasa, dan ibadah lainnya.

Ah, yang benar? Masa, hanya dengan itu, wanita bisa mengalahkan bidadari surga?

Jika tidak percaya, silakan baca buku ini. Di dalamnya telah tertuang 72 pesan mutiara Rasulullah untuk wanita yang dibagi menjadi bab-bab pokok, dan semuanya disadur dari Al-Qur’an dan hadits yang jelas dan pasti kevalidannya. Pun tentu buku ini amat cocok bagi yang berandai-andai ingin mampu melebihi keunggulan para bidadari surga.

Mari kita amalkan seluruh anjuran dan nasihat Rasulullah saw, agar kelak kita mampu bersinggasana di surga dan bermahkotakan kemuliaan yang sampai-sampai membuat bidadari surga cemburu kepada kita.

 

  • Penulis: Joko Waluyo
  • Jumlah halaman: 176
  • Ukuran: 14 x 20 cm
  • Jilid: lem punggung
  • Kertas isi: Bookpaper
  • ISBN: –
  • Penerbit: Checklist

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Bidadari Surga Pun Cemburu Kepadamu”

Your email address will not be published. Required fields are marked *