Description
Apakah Anda merasa lelah? Capai, tetapi setelah istirahat, tetap saja diri belum kembali pulih?
Sejatinya, diri tidak hanya tentang raga. Ada unsur lain dalam diri kita, yaitu emosi, spiritual, dan mental. Seringnya, kita terlalu fokus pada fisik kita, lalu mengabaikan unsur-unsur lain tersebut. Padahal boleh jadi, ketika kita merasa ada yang tidak beres dengan diri kita, itu pertanda emosi, mental, atau spiritual kita kelelahan. Kinerja mereka tidak maksimal, dan ujung-ujungnya, bisa berakibat pada fisik kita.
Atas dasar itulah, buku ini mengajak kita untuk healing atau memulihkan seluruh unsur penting diri. Selain berbagai langkah praktis yang disebutkan di sini, kita juga bisa menemukan cara healing terbaik versi diri kita sendiri.
Mari, kita cintai diri kita dengan menyembuhkan apa yang rapuh dalam diri.
- Mengapa Harus Healing?
- Self-healing dan Aplikasinya
- Tip untuk Physical Healing
- Tip untuk Mental Healing
- Tip untuk Emotional Healing
- Tip untuk Spiritual Healing
- Penulis: Aba Mehmed Agha
- Jumlah halaman: 204
- Ukuran: 14 x 20 cm
- Jilid: lem punggung
- Kertas isi: Bookpaper
- ISBN: –
- Penerbit: Checklist


Reviews
There are no reviews yet.